Pengembangan Java Spring Framework menggunakan Springboot Application dan Visual Studio Code
Halo semua,
Pada artikel ini saya akan mencoba menjelaskan bagaimana cara setup Visual Studio Code (VS Code) untuk development Java Spring menggunakan Springboot Application. Sebelum masuk ke topik utama ada beberapa hal yang yang harus dipahami yaitu IDE.
Apa itu IDE ?
IDE adalah singkatan dari Integrated Development Environment. IDE adalah program komputer yang bertujuan untuk menyediakan fitur dan utilitas yang dibutuhkan oleh developer dalam proses pengembangan sebuh perangkat lunak komputer.
Dalam development Java khususnya Spring Framework ada beberapa IDE yang biasa digunakan diantaranya yaitu Spring Tools 4 dan IntelliJ IDEA Ultimate.
Perlu diketahui bahwa sebenarnya VS Code bukanlah sebuah IDE melaikan sebuah code editor. Namun, itu dapat diguanakan jika Anda menginstal plugin dan ekstensi yang tepat sehingga bisa digunakan sebagai IDE dalam pengembangan program java Spring Framework.
Tools For Java Developtment (SpringBoot)
Selanjutnya silahkan download dan install beberapa program di komputer Anda untuk nanti digunakan dalam pengembangan java Spring Framework.
VS Code Extentions
Setelah itu buka VS Code dan install beberapa ekstensi yang akan kita gunakan untuk development Java Spring Framework